Merpati sebagai simbol
Tampilan
Merpati, biasanya berwarna putih, dipakai sebagai simbol cinta, perdamaian atau pembawa pesan. Merpati muncul dalam perlambangan Yudaisme, Kristen dan Pagan, dan kelompok militer dan pasifis.
Kristen
[sunting | sunting sumber]Pemakaian merpati dan ranting zaitun sebagai lambang damai bermula dari zaman gereja perdana, yang menggambarkan peristiwa pembaptisan disertai oleh seekor merpati membawa ranting zaitun di paruhnya.[1][2]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ James Elmes, A General and Bibliographical Dictionary of the Fine Arts, London: Thomas Tegg, 1826
- ^ "''Catholic Encyclopedia'', Roman Catacombs: Paintings". Newadvent.org. 1 November 1908. Diakses tanggal 21 February 2012.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Media tentang Doves di Wikimedia Commons